Text
Manajemen Keuangan (Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan) : Manajemen dan Analisis Aktiva (Buku 1)
bab 1 adalah pemahaman ilmu manajemen keuangan, bab 2 hingga 4 membahas akuntansi keuangan dan laporan keuangan, bab 5 adalah analisis break even sebagai salah satu alat untuk menegtahui batas usaha yang mestinya harus dilampaui oleh perusahaan, bab 6 hingga 9 merupakan analisis modal kerja yang terdiri atas persediaan, piutang dan kas, dan bab 10 merupakan konsep nilai waktu dari uang yang menjadi dasar untuk sampai bab 11 yakni capital budgeting.
E1403P | 658.15 HAL m | Rak (658.15) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
E1204P | 658.15 HAL m | Rak (658.15) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
E1203P | 658.15 HAL m | Rak (658.15) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain