Skripsi
Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Dalam Novel Toto Chan Karya Tetsuko Kuroyanagin Terjemahan Widya Kirana
Skripsi ini memakia metode penelitian kualitatif dengan mengguanak data non angka atau berupa dokumen-dokumen manuskrip amupun pemikiran yang ada.
Dari hasil analisis data dengan menggunakan metode perbandingan tetap maka penulis simpulkan bahwa dalam novel Toto Chan ternyata terdapat nilai-nilai pendidikan karakter sesuai dengan nilai-nilai pendidikan karakter dari kemendiknas (2010)
No other version available