Text
Sekolah Inklusif; Konsep dan penerapan pembelajaran
Buku ini membahas tentang :
. Inklusi: Konsep, Kebijaksanaan dan Praktik yang berkembang
. Menciptakan suasana kelas yang dapat menerima siswa - siswa terbelakang mental
. Membentuk kelas - kelas yang dapat menerima siswa - siswa berkelainan perilaku
. Membentuk kelas - kelas yang dapat menerima siswa berkelainan fisik
. Membentuk kelas - kelas yang dapat menerima siswa dengan hambatan ucapan dan berbahasa
. Membentuk kelas - kelas yang dapat menerima siswa dengan gangguan penglihatan
. Membentuk kelas - kelas yang dapat menerima siswa dengan gangguan pendengaran
. Membentuk kelas - kelas yang dapat menerima siswa berkemampuan unggul dan berbakat istimewa
. Membentuk kelas - kelas yang dapat menerima keluarga siswa berkebutuhan khusus
. Sekolah - sekolah inklusif dan spektrum perbedaan manusia yang menyeluruh
. Membentuk sekolah inklusif: strategi - strategi untuk memulai
. Membentuk komunitas/masyarakat yang lebih peduli
001480 | 371.9 SMI s | Rak | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain