Tujuan penelitian ini untuk : 1. Mengetahui apakah rata-rata kemampuan pemecahan masalah peserta didik yang mendapat model pembelajaran Problem Based Learning dengan pendekatan kontekstual melampa…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan metode scaffolding dengan muatan kemandirian berbantuan fortune candy terhadap kemampuan pemecahan maalah matematis materi SPLDV.
Penelitian ini merupakan penelitian Kuantiitatif, dengan jenis Eksperimen. Teknik pengambilan sampel dipilih secara Simple Random Sampling. Metodenya yaitu Observasi, Dokumentasi, Wawancara, dan …
Berdasarkan hasil penelitian, rata-rata kemampuan pemecahan masalah matematika eksperimen adalah 82,7 dan rata-rata kontrol 65,1.